Beberapa hari lalu CyberLabs selaku perusahaan yang berfokus dalam bidang konsultasi Digital Marketing, Pengembangan Website dan juga pengembangan Aplikasi Mobile Android dan IOS yang berlokasi di Bandung di minta kembali oleh kemendikbud direktorat vokasi untuk menjadi pembuat kurikulum untuk LPK (Lembaga Pelatihan Kursus) seluruh Indonesia khusus dalam bidang Aplikasi Mobile.
Dimana kali ini agenda yang dilakukan adalah melakukan evaluasi apakah kurikulum yang disusun benar-benar sesuai dengan kebutuhan industri yang akan di cek oleh evaluator.
Mereka yang menyusun kurikulum berasal dari baerbagai latar belakang yaitu Industri, Akademisi dan juga Asosiasi, dan CyberLabs menjadi salah satu perwakilan Industri.
Dengan keterlibatan CyberLabs ini menandakan bahwa CyberLabs menjadi salah satu perusahaan teknologi yang di percaya, memiliki kapasitas dan pengalaman untuk mendukung pemerintah terutama dalam hal pendidikan.